Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan

Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan


Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan



Jika bentuk umum suatu zat yang sedikit larut dalam air adalah AxBy maka persamaan kesetimbangan larutan tersebut adalah sebagai berikut.

AxBy --> xA y+ (aq) + yB x- (aq)
Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan
Persamaan tetapan kesetimbangan atau persamaan tetapan hasil kali kelarutan dari AxBy adalah sebagai berikut.

K sp = [A y+ ] x [B x- ] y

Bila kelarutan zat AxBy adalah s (dalam satuan molar), secara stoikiometri [A y+ ] yang terbentuk adalah x s dan [B x- ] yang terbentuk adalah y s. Oleh sebab itu persamaan Ksp menjadi:

Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan

posting sebelumnya

Hubungan Ksp dengan pH





Description: Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan Rating: 4 Reviewer: Imam Murtaqi - ItemReviewed: Hubungan Kelarutan dan Hasil kali kelarutan

0 comments:

artikel terkait imam murtaqi