Fungsi Rangka & Tulang Bagi Makhluk Hidup
Fungsi Rangka & Tulang
Fungsi rangka & Tulang Bagi Makhluk Hidup
Tulang-tulang yang tersusun sedemikian rupa dengan sistem tertentu disebut rangka dan memiliki fungsi yang vital bagi mahluk hidup. Rangka pada hewan Vertebrata berupa endoskeleton (rangka dalam). Tulang-tulang yang menyusun rangka mempunyai struktur yang bermacam-macam sesuai dengan fungsinya.Rangka & Tulang mempunyai fungsi sebagai berikut.
a. Berfungsi sebagai Penopang dan penunjang tegaknya tubuh.
b. Berfungsi Memberi bentuk tubuh.
c. Melindungi alat-alat atau bagian tubuh yang lunak.
d. Alat gerak pasif.
e. Tempat melekatnya otot-otot rangka
f. Tempat pembentukan sel darah
g. Tempat penyimpanan cadangan mineral berupa Kalsium , Fosfat dan Lemak.
Demikian artikel "Fungsi rangka & Tulang Bagi Makhluk Hidup" ini saya susun, artikel ini saya ambil dari ( BSE ):
Fungsi Rangka & Tulang Bagi Makhluk Hidup
Description: Fungsi Rangka & Tulang Bagi Makhluk Hidup Rating: 4 Reviewer: Imam Murtaqi - ItemReviewed: Fungsi Rangka & Tulang Bagi Makhluk Hidup
0 comments:
Posting Komentar